Kamis, 25 Mei 2023

Laporan Percobaan 2

LAPORAN AKHIR 2

Modul 1: Percobaan 2



1. Jurnal [Kembali]
             

2. Alat dan Bahan [Kembali]

2.1 Alat
a.. Jumper
Gambar 1. Jumper

b.Panel DL 2203D 
c.Panel DL 2203C 
d.Panel DL 2203S
Gambar 2. Modul De Lorenzo


2.2 Bahan (proteus) 

a. IC 7408 (JK filp flop)



Gambar 3. IC 74LS112


b. IC 7404

Gambar 4. IC 7404


c. IC 7432
Gambar 5. IC 7432




b. Power DC

Gambar 6. Power DC

c. Switch (SW-SPDT)

Gambar 7. Switch


d. Logicprobe atau LED
Gambar 8. Logic Probe
3. Rangkaian simulasi [Kembali]

  
 

 
4. Prinsip Kerja rangkaian [Kembali]
    Percobaan 2 menggunakan 3 gerbang logika, yaitu XOR, AND, dan OR. Gerbang XOR bekerja berdasarkan prinsip penjumlahan, jika jumlah dari inputnya adalah ganjil maka outputnya 1 dan jika jumlah dari inputnya adalah genap maka outputnya 0. Gerbang AND bekerja berdasarkan prinsip perkalian, jika hasil perkalian inputya adalah 0 maka outputnya 0, sedangkan jika hasil perkalian inputnya adalah 1 maka outputnya 1. Gerbang OR bekerja berdasarkan prinsip penjumlahan, jika jumlah input bukan 0 maka outputnya 1 dan jika jumlah inputnya adalah 0 maka outputnya 0.
    Percobaan dilakukan dengan mensimulasikan 2 rangkaian sesuai dengan percobaan 2 yang ada pada modul sesuai dengan tabel yang ada pada jurnal, lalu di dapat nilai H1 dan H2. Setelah itu nilai dari H1 dan H2 di kalikan sehingga didapat hasil H.

5. Video Rangkaian [Kembali]




6. Analisa [Kembali]
     Turunkan fungsi, menjadi persamaan 1 dengan menggunakan prinsip aljabar boolean. 
AB'C'D + ABC'D + ABD' + A'BD' + A'B'C'D' + A'B'CD + AB'CD
    = B'D (AC' + A'C' + A'C + AC) +BD' (A + A') + ABC'D
    = B'D (ACC' + C) + A' (C' + C) + BD' (A + A') + ABC'D
    = B'D (A + A') + BD' + ABC'D
    = B'D + BD' + ABC'D
 
H1 = B'D + BD' + AC'D
H2 = B'D + BD' + ABC'

7. Link Download [Kembali]
Link Video  [klik]
Link Rangkaian [klik]
Link HTML [klik]
Link Datasheet NOT [klik]
Link Datasheet AND [klik]
Link Datasheet OR [klik]
Link Datasheet LED [klik]
Link Datasheet Kapasitor [klik]
Link Datasheet Dioda [klik]
Link Datasheet Pot [klik]

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

MODUL 4

    [KEMBALI KE MENU SEBELUMNYA] DAFTAR ISI 1. Pendahuluan 2. Tujuan 3. Alat dan Bahan 4. Dasar Teori 5. Percobaan Per...